Rahasia merakit komputer gaming berkualitas, ada 10 komponen wajib

Anda gamers ? merakit komputer sendiri yang lengkap dan berkualitas adalah impian besar bagi gamers, tapi ingat ya, harus dibekali penget...


Anda gamers ? merakit komputer sendiri yang lengkap dan berkualitas adalah impian besar bagi gamers, tapi ingat ya, harus dibekali pengetahuan dasar sebelum anda merencanakan untuk merakit komputer sendiri.

Keberhasilan membangun seperangkat komputer gaming yang berkualitas memerlukan beberapa komponen penting yang harus dipersiapkan terlebih dahulu tentunya. mau tau komponen apa saja yang perlu dipersiapkan ? Yuk kita list satu persatu komponennya.


  1. Central Processing Unit (CPU) dan Motherboard
    CPU dan Motherboard adalah komponen utama yang tidak dapat dipisahkan, karena CPU harus kompitable dengan sistem socket pada Motherboard. Semakin modern CPU yang digunakan maka akan menghasilkan kinerja pada komputer yang semakin baik.
    contoh : jika anda menggunakan motherboard MSI MPG Z390 Gaming Plus (LGA1151V2, Z390, DDR4, USB3.1, SATA3) maka dapat dipasangkan CPU Intel Core i7-9700K 3.6Ghz Up To 4.9Ghz - Cache 12MB [Box] Socket LGA 1151V2
  2. Random Access Memory (RAM)
    RAM berkontribusi besar terhadap optimalisasi kinerja dari CPU dan Motherboard, untuk teknologi motherboard terbaru akan lebih perform jika menggunakan RAM DDR4.
  3. CPU Cooler
    CPU Cooler digunakan sebagai pendukung perform terhadap CPU dan Motherboard pada waktu kerja sistem sangat keras maka akan menimbulkan panas sehingga cooler akan mendinginkan temperatur komputer.
  4. Kartu Grafis (VGA card)
    Bagi pengguna komputer yang membutuhkan kinerja untuk gaming, video editing dan desain grafis. Maka perangkat kartu grafis tidak boleh dilupakan, karena VGA Card akan berfungsi mengimplementasikan script grafis ke dalam monitor komputer.
    Semakin canggih VGA yang dimiliki oleh sebuah komputer maka akan menghasilkan visual yang semakin detail dan halus. Komponen inilah yang memiliki harga paling mahal.
  5. Solid State Drive (SSD)
    Komputer memerlukan tempat penyimpanan (storage) untuk data dan sistem operasional. Maka SSD ini berfungsi sebagai storage (tempat penyimpanan data dan sistem) dengan teknologi yang terbaru maka SSD mampu bekerja dengan keepatan transfer data yang lebih baik daripada Hard Disk.
  6. Power Supply
    Power Supply bekerja sebagai pemberi daya terhadap komputer. Untuk perform komputer yang baik, maka komputer membutuhkan supply arus yang stabil.
  7. Kotak Casing
    Casing berfungsi sebagai wadah dari komponen yang sudah dirakit menjadi sistem komputer. Selain itu casing juga dapat menjadi pemanis tampilan dari sebuah komputer gaming.
  8. Sistem Operasi (OS)
    Agar komputer dapat difungsikan secara maksimal, maka komputer membutuhkan (Operating System) OS. Sebagian besar gamers akan menggunakan OS terbaru seperti Windows 10 yang pastingya juga memberikan support terhadap game-game yang terbaru.
  9. Perlengkapan Komputer
    Perlengkapan komputer terbagi menjadi beberapa bagian seperti keyboard, mouse dan headset
  10. Monitor
    Monitor sangat berpengaruh terhadap nilai kepuasan visual yang kita inginkan. Jika dimensi dan resolusi monitor makin besar, maka kenikmatan dalam mendapatkan pengalaman visual akan semakin bagus.
Contoh spesifikasi komputer gaming :

Mainboard :
MSI MPG Z390 Gaming Plus (LGA1151V2, Z390, DDR4, USB3.1, SATA3)
Rp 3.500.000,-

Prosesor :
Intel Core i7-9700K 3.6Ghz Up To 4.9Ghz - Cache 12MB [Box] Socket LGA 1151V2 
Rp 6.500.000,-

SSD:
Samsung SSD 860 EVO 2TB - Grs 5th
Rp 6.200.000,-

RAM :
PATRIOT VIPER RGB DDR4 PC25600 16GB ( 2x8GB ) PVR4 16G 320 C6K
Rp 1.700.000,-

PSU :
EVGA 650W - 650 GD - 80+ GOLD - 5 Year Warranty
Rp 1.500.000,-

VGA :
MSI Geforce GTX 1650 4GB VENTUS XS OC GDDR5
Rp 2.500.000,-

Casing :
MSI MAG Vampiric 010
Rp 700.000,-

Monitor :
SAMSUNG LED Curved Monitor 24" (LAYAR LENGKUNG) 
Rp 2.400.000,-

Keyboard :
Rexus Keyboard Gaming Mechanical MX5.1 Legionare
Rp 270.000,-

Mouse :
Armaggeddon Gaming RGB Mouse STARSHIP III [10000 CPI] 
Rp 350.000,-

COMMENTS

Nama

2019,1,2020,1,Action Figure,1,Adventure,2,agro,1,android,4,API,1,aplikasi digital,5,artikel,28,artis,2,automotif,2,berita,27,bisnis,4,Cara,2,Cerita,2,Cerito Loro,1,chord,1,css3,1,desain,1,Diorama,1,download,1,download windows 11,1,ekonomi,3,facebook,1,Featured,2,Figur Karakter,1,fintech,1,game,1,ganti casing pc,1,Gaza,1,gerhana bulan,1,google map,1,gunung,1,gym,1,happy asmara,2,hardware,1,Hasil Bumi,1,headline,5,hiburan,1,hoax,1,html,2,html5,1,install ulang windows,1,ios,4,ios developer,1,iphone,1,javascript,2,jawa tengah,1,jawa timur,2,jual koi blitar,1,k-pop,1,kacamata tembus pandang,1,kartu prakerja gelombang 12,1,keamanan siber,1,kehamilan,1,kejadian misteri,1,kesehatan,4,kisah mistis,2,kisah wali songo,1,koi blitar,1,koi nias blitar,1,kompilasi happy asmara,1,komputer,2,Kopi,1,kuliner,3,lagu,1,lagu jawa,2,link download windows 11,1,lirik lagu,1,macbook,1,Mainan,1,marketplace,1,middleware,1,milenial,2,misteri,4,mistis,4,Music,2,musik,5,Musisi,1,mysql,1,Natal,1,nativescript,2,Node.js,1,nusantara,10,olahraga,3,online,1,osx,1,otomotif,2,Palestina,1,pantai,1,pantai banteng mati,1,peluncuran windows 11,1,pemrograman,2,pendakian,1,pengertian SEO,3,Perjalanan,1,perubahan iklim,1,photography,3,php,1,Piala Dunia 2018,1,pilkada 2018,3,Pink Floyd,1,playlist lagu jawa,1,Potensi Usaha,1,prakerja gelombang 12,1,prakerja2021,1,preview windows 11,1,Produk,1,programer,1,properti,1,rakit komputer,1,realme,1,religi,4,review,4,rilis windows 11,1,rumah,2,Satru happy asmara,1,sejarah,5,sejarah gamelan,1,Selebritis,1,Seniman,1,SEO,4,smartphone,1,spesifikasi windows 11,1,stadion,1,sunan ampel,1,Tak Ikhlasno,1,teknologi,12,tips,2,toyota,1,tradisi jawa,3,traveler,2,trip,2,tsunami,1,tutorial,21,tutorial ganti casing pc,1,tutorial html,1,tutorial ios,1,Tutorial SEO,3,Ulasan,1,Unggulan,1,UUITE,1,video,2,Video Klip,4,Wes Tatas,1,windows 11,1,windows 11 developer,1,wisata,7,Yerusalem,1,yoga,1,youtuber,2,
ltr
item
Tutorial Komputer Dan Blog Nusantara: Rahasia merakit komputer gaming berkualitas, ada 10 komponen wajib
Rahasia merakit komputer gaming berkualitas, ada 10 komponen wajib
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiiiA1XcZpNilosJLwpGlfbjlnSaBZCmzhvM_VXNXnIOIC4CGwyCu3Igt_mrSzp4axawPix_CATEr7XIOwUVpTRBnKAMlKrBcqLNk4sAypLy6XGVY3XCMBBazjFOkmayhn6OCgeyGoFKIQ/s320/gaming_pc.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiiiA1XcZpNilosJLwpGlfbjlnSaBZCmzhvM_VXNXnIOIC4CGwyCu3Igt_mrSzp4axawPix_CATEr7XIOwUVpTRBnKAMlKrBcqLNk4sAypLy6XGVY3XCMBBazjFOkmayhn6OCgeyGoFKIQ/s72-c/gaming_pc.jpg
Tutorial Komputer Dan Blog Nusantara
https://cakrudicom.blogspot.com/2020/04/rahasia-merakit-komputer-gaming.html
https://cakrudicom.blogspot.com/
https://cakrudicom.blogspot.com/
https://cakrudicom.blogspot.com/2020/04/rahasia-merakit-komputer-gaming.html
true
1076625099600691775
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content